Tau ngga sih sebenarnya Notepad++ pun dapat menggunakan plugin syntax
highliter untuk bahasa pemrograman RouterOS. Jadi nantinya sobat semua
ketika melakukan oprek script dapat dibaca enak di Notepad Plus Plus.
Begini caranya :
Kemudian hasilnya seperti ini
- Download dan Install Notepad++ jika belum terinstall di komputer anda di http://notepad-plus-plus.org/
- Download Syntax-Highlighter Mikrotik dan extract file XML Notepad++ nya.
- Buka Notepad++
- Klik Klik Language > Defined Your Language > dan klik Import, Impor file xml yang baru saja Anda download.
- Buka file script .rsc mikrotik Anda, dan highlight syntax kode script mikrotik akan terlihat.
- Atau buka file apapun dan pilih bahasa “RouterOS”.
Kemudian hasilnya seperti ini
0 comments:
Post a Comment